Kami adalah Sanggar dan komunitas Tari dan Musik Tradisional yang hampir mewakili semua kesenian di Indonesia, dari Aceh hingga Papua. Pusat Pelatihan kami berada di Sanggar Pusat Banten dan Cabang Perwakilan di Jakarta Selatan. Visi kami adalah melestarikan kebudayaan Indonesia sedini mungkin, dikenal oleh semua elemen masyarakat.
Jumat, 08 Januari 2021
Pentas Seni Kearifan Lokal Akhir Tahun 2020 Sanggar Yudha Asri
Kamis, 31 Desember 2020
Pertunjukan Sisingaan dalam acara Pagi-Pagi Ambyar Trans TV, Tendean, Jakarta
Pertunjukan Sisingaan Sanggar Yudha Asri dalam acara Pagi-Pagi Ambyar Trans TV, Tendean, Jakarta Live Pkl. 08.30 Bersama Dewi Persik, Nasar, Dkk.
Kamis, 24 Desember 2020
Rampak Bedug dalam acara Awarding 14th DJBC Kanwil Banten (Kaban), BSD, Tangerang Selatan
Rampak Bedug Sanggar Yudha Asri dalam acara Awarding 14th DJBC Kanwil Banten (Kaban), BSD, Tangerang Selatan.
Minggu, 20 Desember 2020
Cucuk Lampah dan Tari Gatot Kaca-Pergiwo dalam acara Wedding Puji dan Fajar, Hotel Ciputra, Cibubur
Cucuk Lampah dan Tari Gatot Kaca-Pergiwo Sanggar Yudha Asri dalam acara resepsi pernikahan Puji dan Fajar, Hotel Ciputra, Cibubur.
Sabtu, 19 Desember 2020
Tari Pagar Pengantin(Palembang) dalam acara Wedding Najla dan Dafi, Allium Hotel, Tangerang
Tari Pagar Pengantin(Palembang) Sanggar Yudha Asri dalam acara Wedding Najla dan Dafi, Allium Hotel, Kota Tangerang, Banten.
Jumat, 18 Desember 2020
Latihan Rutin Persiapan Pentas Seni Akhir Tahun 2020 Sanggar Yudha Asri
Latihan Rutin Sanggar Yudha Asri di Studio Latihan Sanggar Yudha Asri dalam Persiapan Pentas Seni Akhir Tahun 2020. Latihan dimulai pukul 14.00 dibagi dalam beberapa kelompok. Menampilkan berbagai kreasi musik dan tari tradisional-modern yang berbentuk kontemporer. Latihan mulai intensif seminggu 4 kali Pukul. 14.00 sampai 17.00, jika dirasa belum cukup, dilanjutkan pukul 18.30 sampai pukul 21.00.
Kamis, 10 Desember 2020
Reog Ponorogo dalam acara Shooting Sinetron "Dari Jendela SMP - SCTV" di Bukit Golf Sawangan Resort and Hotel
Reog Ponorogo Sanggar Yudha Asri dalam acara Shooting Sinetron "Dari Jendela SMP - SCTV" di Bukit Golf Sawangan Resort and Hotel Depok, Jawa Barat.
Rabu, 09 Desember 2020
Pertunjukan Sisingaan dalam acara Khitanan Ananda Kiki Kel. Bpk. Yanto, di Kopo-Maja, Serang, Banten
Pertunjukan Sisingaan Sanggar Yudha Asri dalam acara Khitanan Ananda Kiki Kel. Bpk. Yanto, di Kopo-Maja, Serang, Banten.
Selasa, 08 Desember 2020
Proses rekaman Mars Bea Cukai Alam Sutera, Tangerang dengan mixing rampak bedug sebagai muatan lokal Provinsi Banten
Proses rekaman Mars Bea Cukai Alam Sutera, Tangerang dengan mixing rampak bedug Sanggar Yudha Asri sebagai muatan lokal Provinsi Banten.
Pertunjukan Gamelan Jawa Mini Sanggar Yudha Asri dalam acara Ramah Tamah Pimpinan BPS 2020 di Gd. BPS Jakarta Pusat.
Senin, 07 Desember 2020
Tari Merak dan Tari Andun Sanggar Yudha Asri dalam acara Sertijab Panglima Kolinlamil 2020
Cover Lathi-Weird Genius oleh Sanggar Yudha Asri(Kolaborasi Musik Modern-Tradisional)
Seni cover lagu/musik adalah hal umum saat ini yang sering dilakukan baik oleh musisi maupun pelaku seni tradisi, tujuannya adalah untuk men...
-
Topeng merupakan atribut dari kesenian Bedug Kerok Kampung Seni Yudha Asri. Karena topeng ini merupkan perlengkapan seni Bedug Kerok, maka d...
-
Gamelan Mini(Cokekan)Sanggar Yudha Asri dalam acara ramah tamah Keluarga Ibu Soeratman, Jaticempaka, Pondok Gede, Jakarta Timur. ...