Senin, 30 April 2012

SMP PGRI Kopo, Serang dalam Study Tour Seni Tradisional

SMP PGRI Kopo, Serang dalam Study Tour Seni Tradisional di Kampung Seni Yudha Asri. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Ibu Dede ini adalah untuk memperkenalkan serta belajar seni tradisional, seperti Rampak Bedug, Gamelan. Bendrong Lesung, Bedug Kerok, Beluk dan lain-lain.

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cover Lathi-Weird Genius oleh Sanggar Yudha Asri(Kolaborasi Musik Modern-Tradisional)

Seni cover lagu/musik adalah hal umum saat ini yang sering dilakukan baik oleh musisi maupun pelaku seni tradisi, tujuannya adalah untuk men...